Catat! Ini Daftar Tanggal Merah di Tahun 2023, Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama

Daftar hari libur nasional 2023 beserta cuti bersama ini tertulis dalam Surat Keputusan Bersama Menteri Agama (Menag), Menteri Ketenagakerjaan (Menaker), dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPANRB) atau SKB 3 Menteri Nomor 1066 Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022, dan Nomor 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023.

Ada 24 hari hari libur nasional dan cuti bersama 2023 yang ditetapkan pemerintah. Diantaranya jatuh pada hari Jumat dan Senin sehingga membentuk long weekend atau akhir pekan panjang selama 3 hari. Tanggal berapa saja, ya?

Berikut tanggal merah 2023 yang terdiri dari hari libur nasional dan cuti bersama:

Hari Libur Nasional 2023 dan Cuti Bersama 2023

 

Baca juga artikel bermanfaat: Simak 6 Contoh Motivation Letter dan Penjelasannya!

Meskipun tidak ada hari libur nasional 2023 dan cuti bersama 2023 pada bulan Oktober dan dan November, ada tanggal penting di bulan Oktober yaitu Hari Batik tanggal 2 Oktober, Diwali atau Deepavali dan Hari Ayah tanggal 12 November, serta Hari Guru pada 25 November.

Nurfirmanilah Yustitiya

Categories:

Uncategorized

Share on:

To the top

Related Posts

Recent Posts